8 Ciri Email Spam Beserta Contohnya

Email Spam

Jangan pernah menganggap enteng email spam atau sampah. Penjahat di dunia maya semakin kreatif dengan cara-cara mereka dalam menyembunyikan teknik phishing pada pengiriman pesan email. Phishing hanyalah salah satu bentuk serangan rekayasa sosial yang melibatkan pengiriman penipuan pesan email yang mengaku berasal dari sumber terpercaya….

6 Ancaman Terbesar Privasi Dan Keamanan Di Internet

Ancaman Privasi

Hampir semua data-data akun penting yang kita punyai saat ini sudah terintegrasi secara online, seperti data perbankan atau keuangan, pelayanan kesehatan dan pensiun, email, platform sosial media (Twitter, Facebook, Instagram, Youtube, dll), sampai dengan akun e-commerce (Shopee, Tokopedia, BukaLapak, Lazada, dll). Namun tahukah Anda, hanya…

Waspada, Kenali Tanda Akun Email Anda Berhasil Di Retas

Surat Elektronik

Metode scam dan phishing terus semakin meningkat usai pandemi, kejahatan di dunia maya pun kian meningkat tiap tahun-nya, lihat saja di akun email anda setiap harinya ada saja kiriman email spam yang dikirimkan oleh perseorangan atau perusahaan abal-abal yang tidak anda kenali. Jangan pernah sekalipun…

6 Aplikasi Antivirus Gratis Terbaik Di Linux

Aplikasi Antivirus Gratis Terbaik Linux

Antusias Teknologi | Aplikasi Antivirus Gratis Terbaik Di Linux – Banyak yang mengatakan bahwa sistem operasi Linux lebih aman dibandingkan dengan Microsoft Windows, namun sebetulnya virus komputer terus berkembang makin canggih tiap tahunnya. Mungkin sekarang kita jarang mendenger berita bahwa sistem operasi Linux terinfeksi oleh…

Cara Melaporkan Website Penipuan Ke KOMINFO Lewat Email

Melaporkan Website Penipuan

Antusias Teknologi | Cara Melaporkan Website Penipuan Ke KOMINFO – Website berkonten negatif seperti penipuan atau phishing masih sangat sering dijumpai dan banyak memakan korban, salah satu modusnya yaitu penipu mengirimkan pesan SMS kepada calon korbannya bahwa telah memenangkan cek tunai ratusan juta rupiah dari…

10 Website Penyedia Jasa Layanan Sertifikat SSL Terbaik

Sertifikat SSL

Antusias Teknologi | Website Penyedia Sertifikat SSL Terbaik – Apabila anda memiliki bisnis online seperti website berbasis toko online, maka anda harus mengutamakan keamanan website tersebut. Sampai saat ini, serangan cyber terus meningkat dari hari ke hari. Anda tidak akan pernah mengetahui kapan website/blog anda…

Pengelola Password Dengan Aplikasi Open Source KeePass

Kata Sandi

Antusias Teknologi | Pengelola Password Dengan KeePass – Password saat ini masih menjadi cara utama untuk melindungi sebagian besar sistem dan akun. Kejadian terburuk bisa saja terjadi yang tidak dapat ditebak misalnya akun dan kata sandi dicuri, atau komputer di retas. Gambar Ilustrasi: ShutterStock KeePass…